Restorasi Ekosistem Riau (RER) mempelopori program kolaboratif yang dipimpin pihak swasta dalam merestorasi dan menjaga area konservasi bernilai ekologi tinggi di Indonesia yang berada di Semenanjung Kampar dan Pulau Padang di Provinsi Riau, Sumatra.
Berikut adalah kilasan upaya restorasi ekosistem Semenanjung Kampar di Propinsi Riau, Sumatra dimana lanskap tersebut dilindungi dan di restorasi untuk memberikan manfaat bagi lingkungan dan masyarakat di sekitarnya.
RER menerapkan model empat tahap untuk mendukung upaya perlindungan hutan gambut, restorasi dan konservasi, mengkaji ekosistem dan kondisi sosial setempat, mengembalikan spesies tumbuhan anakan alam dan satwa liar, dan mengelolanya secara berkelanjutan.
Klik bendera dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut mengenai pendekatan RER dalam merestorasi ekosistem hutan